Rabu, 17 November 2010

sejarah desa RANOTONGKOR

 RANO = AIR
TONGKOR=LUCUR
             sebelum adanya wanua ranotongkor,ada sekelompok orang yang ingin mencari tempat untuk kemudian di jadi kan tempat tinggal,mereka menjelajah di perkebunan perkebunan(sekarang di atas perkampunngan desa ranotongkor,,,namun naas sialnya setelah lokasi itu di jadikan kampung tempat tinggal mereka di sibukan dgn banyaknya katak di setiap harinya,,,kadang kala sudah masuk di blanga(panci),di piring,meja,tempat tidur,,,lalu mereka memutuskan untuk pindah lokasi(yang sekarang adalah perkampungan desa ranonongkor dan desa ranotongkor timur...

3 komentar:

  1. mau tanya ,,,lokasi tempat tinggal yg adalah perkampungan desa ranotongkor timur , apakah ada surat sah??...setahu saya tanah perkebunan tsb ada pemiliknya, terimakasih,

    BalasHapus
    Balasan
    1. Perkampungan desa Ranotongkor timur adalah milik warga ranotongkor dan ranotongkor timur...kalau ada yg claim ini milik pribadi itu tidak benar karena sebelum di duduki warga desa sebelumnya di kontrak selama beberapa tahun dwngan hanya mengantungi HGU(hak guna usaha)...jika memang ada yg mengclaim bahwa tanah itu milik pribadi silahkan di laporkan di pengadilan di sertakan dgn data yg valid dan tentunya bisa di pertanggung jawabkan hukum dan undang2...thanks

      Hapus